LAPORAN KARYA SENI DARI BAHAN LIMBAH
(RUMAH-RUMAHAN STIK ES KRIM)

Nama Kelompok :
1.
Primadani (25)
2.
Ridho
Predyawan (27)
3.
Selamet
Dwi Wijayanto (29)
4.
Sutikno
Saputro (31)
5.
Yogi
Suhendra (33)
Kelas : XII TKR 2
Guru Pengampu : Bu Titik Ismiyati
SMK NEGERI 2
DEMAK
TAHUN AJARAN
2016-2017
BAB 1
PENDAHULUAN
Latar Belakang
Kami membuat
laporan ini karena merupakan tugas dari guru, dan kami ingin membuat sesuatu
yang bermanfaat nantinya.
Rumusan Masalah
Rumusan masalah yang akan dibahas
dalam karya tulis ini adalah:
·
Jenis-jenis
karya dari stik es krim
·
Cara
pembuatannya
Tujuan Penulisan
Tujuan kami membuat laporan ini
untuk mendapatkan nilai yang bagus dan juga kami ingin membagikan pengetahuan
kami tentang kerajinan dari stik es krim.
BAB 2
PEMBAHASAN
Tentang Stik Es Krim
Produk
bahan dasar stik es krim sering dikenal orang dengan kerajinan rumah-rumahan,
tempat tisu dan lain-lain. Kerajinan rumah dari stik es krim adalah karya
kerajinan yang menggunakan bahan baku dari stik es krim yang disusun rapi,
sehingga menghasilkan benda pakai atau benda hias yang indah.
Sejarah Kerajinan Stik Es Krim
Dahulu
banyak stik es krim yang terbuang percuma, karena kebanyakan orang membuangnya,
tapi lewat pemikiran seseorang stik es krim bisa dijadikan kerajinan yang cukup
bagus untuk hiasan rumah. Seperti tempat tisu, rumah-rumahan yang sangat bagus.
Jenis-jenis Produk Yang dihasilkan Stik Es Krim
· Rumah adat
· Tempat tisu
· Hiasan rumah
· Dll
Pembuatan Produk dari Stik Es Krim
Disini
saya akan membahas cara pembuatan rumah-rumahan dari bahan dasar stik es krim,
kami membuat karya berbahan stik es krim tersebut dengan bentuk rumah-rumahan.
Alat :
1.
Gunting
2.
Pisau kecil
3.
Penggaris
4.
Pensil
Bahan:
1.
Stik es krim
2.
Kardus
3.
Lem alteco
4.
Kain flannel
5.
Solasi/double
tip
Langkah Pembuatan:
1.
Siapkan alat
dan bahan yang akan digunakan

2.
Membuat pola
berbentuk rumah panggung menggunakan penggaris dan pensil
3.
Potong stik es
krim dengan gunting/pisau kecil sesuai yang diperlukan
4.
Disusun dan
rekatkan menggunakan lem(pastikan stik menempel dengan kuat agar saat di
rangkai tidak lepas)
5.
Mulailah
merangkai stik es krim tersebut menggunakan lem alteco hingga berbentuk
rumah-rumahan.

6.
Setelah jadi
rekatkan kembali sudut-sudut stik es krim menggunakan lem agar rumah tersebut
menjadi kuat
7.
Lalu rekatkan
rumah panggung tadi di atas kardus yang sudah dipotong
8.
Tambahkan
aksesoris yang berbahan dari kain flannel
9.
Selesai



BAB 3
PENUTUP
Kesimpulan
Dari
uraian di atas dapat disimpulkan bahwa karya kerajinan tangan berbahan dasar
stik es krim sangat mudah dibuat asalkan ada kemauan dan mempunyai nilai seni
bagi si pencipta kerajinan.
Bahan-bahan dalam
pengerjaan karya kerajinan stik es krim sangat mudah ditemukan karena itu
merupakan bahan yang sering dijumpai di kehidupan sehari-hari.
Saran
Adapun saran yang ingin kami sampaikan kepada pembaca:
1.
Untuk tetap
melestarikan karya seni kerajinan dari stik es krim dan hendaknya kita harus
memanfaatkan stik es krim agar tidak terbuang percuma.
2.
Bagi para
pengrajin hendaknya berusaha lebih kreatif lagi dalam membuat kerajinan dari
bahan stik es krim.
1xbet korean - Legalbet.co.kr
BalasHapus1xbet korean. 2-Bet. 1xbet korean 1xBet. 1xbet korean. 1xBet. 1xBet. septcasino 1xBet. 1xBet. kadangpintar 1xBet. 1xBet. 1xBet.